Name = Nicolae Claudio Stanciu
DoB = 7 May 1993
Club = Steaua Bukarest
Nationality = Rumania
Best Role = Trequartista
2019
History
Pemuda yang memiliki nama resmi Nicolae Stanciu ini kini menjadi bintang paling cerah yang dimiliki oleh Rumania setelah era Adrian Mutu. Pada umur 11 tahun dia bergabung dengan Unirea Alba Iulia. Dia mencatatkan debutnya pada umur 15 tahun 18 hari. Berkat kegemilangannya, dia dilirik oleh banyak tim eropa. Namun dia lebih memilih menerima pinangan Vaslui. Merupakan pilihan yang tepat, disana dia mendapatkan jam terbang yang jarang didapatkan oleh pemain muda. Sekarang dia membela tim terbesar di liga Rumania, Steaua Bukarest. Dia memiliki klausul tebus sebesar 20 juta euro dengan kontrak selama 5 tahun.
Absolutely a class! Ingin memiliki Cristiano Ronaldo atau Hazard namun terkendala oleh keuangan? Jangan berkecil hati, Nicusor Stanciu siap menjadi jawaban. Dari attributenya saja sudah dapat meyakinkan kita jika dia bisa menjadi seperti CR. Dengan penampilan tiap musim yang konsisten dan hampir selalu mendapat rating diatas 7, siapa yang tidak tertarik merekrutnya? Jangan lupa tinggalkan komentar Anda untuk siapa pemain selanjutnya yang akan di review.
Rating
6 Komentar
kalo pengen rikues langsung komeng di blog aja gan :)
hohoho :D
hohoho