Moi Gomez - Football Manager 2014 Player Review


Name = Moises Gomez Bordonado
DoB = 20 October 1994
Club = Villareal CF
Nationality = Spain
Best Role = Trequartista


2013


2019


History


Moi Gomez telah bermain bagi Villareal CF semenjak masih di Alecante. Cukup satu tahun berada di Alecante, dia promosi ke Villareal C. Dari tahun 2011 dia mulai bermain bagi Villareal B dan Villareal senior. Meskipun masih jarang mendapatkan menit bermain, dia menunjukkan kontribusi yang cukup baik bagi Villareal musim ini. Dari 6 penampilannya dia telah bermain 353 menit dan mencetak 1 gol 2 assist. Musim ini dengan akurasi umpan yang mencapai 77% dia telah membuat 5 peluang dengan akurasi tendangan mencapai 40%.





Selain dapat dimainkan sebagai penyerang lubang, dia juga dapat dimainkan sebagai advanced playmaker maupun attacking midfielder. Jika kita melihat pada attributenya pada tahun 2019. Dia cocok bermain bagi tim papan tengah. Jangan lupa tinggalkan komentar Anda untuk siapa pemain selanjutnya yang akan di review.


Rating
15/20


Written by Gustav Mandigo

Posting Komentar

4 Komentar

Anonim mengatakan…
ezequiel rescaldani dong om
Gustav Mandigo mengatakan…
woke gan siap :D
Anonim mengatakan…
Gan, request mattia de sciglio dong, hehe
Gustav Mandigo mengatakan…
de sciglio? siap